INDONESIAONLINE – Raksasa teknologi asal Amerika Serikat, Amazon, dilaporkan merencanakan gelombang pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap 30.000 karyawan. Keputusan besar ini diambil perusahaan untuk memangkas pengeluaran operasional. Menurut tiga narasumber…
