Kembali, Ombak Pantai Selatan Blitar Renggut Jiwa Pemancing

Kembali, Ombak Pantai Selatan Blitar Renggut Jiwa Pemancing

INDONESIAONLINE – Ganasnya ombak pantai selatan laut Jawa kembali memakan korban jiwa. Dilaporkan seorang pemancing hilang tersapu ombak saat memancing di Tanjung Watu kawasan Pantai Pangi, Desa Sidomulyo, Kecamatan Bakung, Kabupaten Blitar.