INDONESIAONLINE – Kesempatan emas didapatkan peserta Entrepreneur Workshop dan Talkshow Minuman Kekinian di Kota Batu. Bagaimana tidak, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI Sandiaga Salahuddin Uno secara langsung membuka sekaligus memberikan motivasi dalam acara yang digelar di Graha Pancasila, Balai Kota Among Tani Kota Batu, Rabu (29/6/2022).
Tangkap Peluang Pasar Minuman Kekinian, Sandiaga Uno: Hadir Bukan Kaleng-kaleng Tapi Beri Solusi

Read Also
Recommendation for You

INDONESIAONLINE – Pelaksanaan Magang Nasional Batch 2 akan hadir dengan sejumlah perubahan dalam mekanisme pendaftarannya. Kebijakan ini disampaikan oleh Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Yassierli saat membuka kegiatan Magang Nasional 2025 Batch…

INDONESIAONLINE – Badan Gizi Nasional (BGN) tengah menyusun aturan teknis baru bagi Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) dalam pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG). Salah satu ketentuan yang akan diterapkan…

INDONESIAONLINE – Gubernur Jawa Barat (Jabar) Dedi Mulyadi atau KDM menepis tudingan Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa mengenai adanya dana pemerintah daerah (pemda) yang disimpan dalam bentuk deposito di…

INDONESIAONLINE – Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi berencana mendatangi Bank Indonesia (BI) usai menyampaikan paparan di Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Rabu (22/10/2025) hari ini. Kunjungan itu dilakukan untuk memastikan kebenaran…

INDONESIAONLINE – Setiap 22 Oktober, masyarakat Indonesia memperingati Hari Santri Nasional. Namun, menjelang perayaan tahun 2025, masih banyak yang mempertanyakan apakah tanggal tersebut menjadi hari libur nasional atau tetap menjadi…







